BAHASA INDONESIA

Selasa, 04 September 2012

PKn; pengertian norma

Norma:
- Aturan           - Ketentuan
- Kaidah          - Alat kendali

* Aturan / ketentuan yang mengikat warga kelompok dalam masyarakat, digunakan sabagai panduan, tatanan, dan pengandali tingkah laku.

* Aturan, ukuran, kaidah sebagai tolok ukur untuk menilai / membandingkan sesuatu.

* Petunjuk hidup yang berisi perintah, larangan yang ditetapkan berdasar kesepakatan bersama untuk mengatur perilaku manusia dalam masyarakat agar tercapai ketertiban dan kedamaian.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar